Koptu Yusuf Dampingi Petani Dalam Perawatan Kebun Sayuran Bayam

    Koptu Yusuf Dampingi Petani Dalam Perawatan Kebun Sayuran Bayam
    Aceh Timur – Menyadari akan pentingnya manfaat dari sayur mayur oleh masyarakat , Koptu Yusuf Babinsa Koramil 06/Darul Aman Kodim 0104/Aceh Timur tidak bosan memberikan pendampingan kepada Suwono pada proses perawatan tanaman bayam di Desa Meunasah Blang, Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh Timur.

    Aceh Timur – Menyadari akan pentingnya manfaat dari sayur mayur oleh masyarakat , Koptu Yusuf Babinsa Koramil 06/Darul Aman Kodim 0104/Aceh Timur tidak bosan memberikan pendampingan kepada Suwono pada proses perawatan tanaman bayam di Desa Meunasah Blang, Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh timur, Jum’at (06/05/2022).

    Pendampingan kepada para petani merupakan salah satu tugas yang rutin dilakukan oleh para Babinsa selain untuk meningkatkan Ketahanan Pangan (Hanpanga) yang optimal, kegiatan tersebut dimanfaatkan sebagai ajang silaturahmi dengan masyarakat.

    Menurut Babinsa Yusuf, sayur mayur merupakan bahan pokok yang di butuhkan oleh masyarakat dalam kehidupan sehari – hari, dengan bercocok tanaman sayuran para petani juga dapat menambah penghasilan sehingga dapat meningkatkan perekonomian keluarga.

    “Pagi ini kita mendampingi pak Suwono yang tengah melakukan proses perawatan tanaman bayam yang bebrepa hari kedepan akan dilakukan proses pemanenan”, jelas Babinsa.

    Sementara Suwono mengucapkan terima kasihnya atas pendampingan yang dilakukan Babinsa yang sangat membantu para petani dilapangan, “tidak hanya itu kita juga bertukar pikiran tentang perawatan serta pemeliharaan tanaman bayam untuk menghasilkan panen yang memuaskan”, pungkasnya.

    Pertanian
    Kusdiyono

    Kusdiyono

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Langsa Kota, Berikan Himbauan...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring Wilayah Binaan, Serda Suyono...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik

    Ikuti Kami